Rabu, 28 September 2011

VISUALISASI INFORMASI pert 3

Pengertian Data

Data adalah sesuatu yang belum mempunyai arti bagi penerimanya dan masih memerlukan adanya suatu pengolahan. Data bisa berujut suatu keadaan, gambar, suara, huruf, angka, matematika, bahasa ataupun simbol-simbol lainnya yang bisa kita gunakan sebagai bahan untuk melihat lingkungan, obyek, kejadian atau pun suatu konsep.
Data mengacu pada abstrak terendah atau masukan mentah yang bila diproses atau diatur dapat menyediakan output yang bermakna.
 
Karakteristik dari data 
  • Terlalu  banyak data
  • Pengumpulan data
  • Data tidak selalu sama
  • Berpikir tentang data
  • Dilihat dari pertanyaan
  • Kombinasi dari beberapa disiplin ilmu
  • proses
Proses pemahaman data

1. Memperoleh
Memperoleh data ,apakah dari sebuah file atau sumber melalui jaringan

2. Mengurai
Menyediakan beberapa struktur untuk data,dan mengusutkan kedalam katagorinya

3. Filter(penyaringan)
Menghapus semua kecuali data yang dibutuhkan

4. Mine
Menerapkan metode dari statistik atau data mining sebagai cara untuk membedakan pola atau menempatkan data-data konteks matematik

5. Represent
Memilih model visual dasar-dasar grafik batang,list

6. Recine (memperhalus)
Memperjelas dasar representasi untuk membuat representasi lebih jelas dan visualisasi data lebih menarik

7. Initerfact
Menambakan netode ini untuk memanipulasi data atau mengontrol fitur apa saja yang di tampilkan.

Pengertian Informasi


Informasi merupakan hasil pengolahan dari sebuah model, formasi, organisasi, ataupun suatu perubahan bentuk dari data yang memiliki nilai tertentu, dan bisa digunakan untuk menambah pengetahuan bagi yang menerimanya. Dalam hal ini, data bisa dianggap sebagai obyek dan informasi adalah suatu subyek yang bermanfaat bagi penerimanya. Informasi juga bisa disebut sebagai hasil pengolahan ataupun pemrosesan data.

Fungsi Informasi
  • Stimulus mental
  • Persepsi
  • Representasi
  • Pengetahuanru
  • Instruksi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar